Resep cara membuat nastar seruni - pada artikel sebulumnya saya berbagi resep membuat nastar apel bolen yang enak dan lezat,dan untuk kali ini saya juga akan berbagi tips resep cara membuat nastar tapi pada kali ini saya akan bahas membuat nastar seruni memang pada dasarnya sama dengan nastar apel bolen dalam jenis nastar tapi untuk jenis bentuk berbeda silahkan simak pembahasannya di bawah.
Bahan-bahan :
- 500 gram terigu
- 250 gram gula halus
- 250 gram mentega
- 3 butir kuning telur
- selai secukupnya
Cara membuatnya :
- campurkan gula mentega kuning telur hinggan merata
- setelah merata masukan terigu dan di remas-remas hingga halus
- lalu cetak berbentuk bunga
- setelah di cetak kasih kuning telur diatasnya
- lalu masukan open sekitar 15 menit lalu angkat
Demikian resep membuat nastar seruni semoga bermanfaat dan jangan lipa kunjungi resep saya selanjutnya yaitu resep cara membuat wajik kacang ijo